Cara Mengatasi Kecanduan Pornografi. Buat anda yang ingin menyembuhkan dari kecanduan pornogfrafi atau ingin menyembuhkan kerabat, teman atau sanak keluarga, maka inilah artikel yang Insya Allah bagus untuk dibaca.Untuk menyembuhkan orang yang kecanduan pornografi, yang pertama kali harus anda lakukan adalah :
1. Membuat diri anda mengerti betul bahaya dari pornografi !
Ini
sangatlah wajib ! Bagaimana anda bisa berhenti, kalau anda tidak
mempunyai alasan yang kuat atau pengetahuan yang kuat untuk menghentikan
suatu kebiasaan buruk.
Perumpamaanya
adalah : Perbedaan anda dan anak berumur 2 tahun tidak memakan kamper
adalah, karena anda tahu, bahwa kamper itu beracun dan mematikan kalau
dimakan ! meskipun kamper seperti permen mentos ^_^.
Anda tidak akan memakannya ! Karena anda TAHU, bahaya dari kamper itu sendiri.
Anak
kecil umur 2 tahun ??? slowww aja…. kalo bukan karena ibunya yang
menghentikannya, mungkin saat bertemu kamper, akan dijilat jilat
diputer….. dan dimakan deh !
So, sangatlah penting untuk mengetahui bahaya dari pornografi itu sendiri.
Untuk mengetahuinya, silahkan baca artikel ini :
–> Bahaya Pornografi <<-
Orang yang kecanduan pornografi, bagi yang laki-laki, akan melakukan onani.
Nah untuk berhenti pada kebiasaan ini, haruslah tahu juga bahaya dari onani itu sendiri. Silahkan anda baca artikel ini: Akibat Onani <–
2. Membuat Afirmasi kepada diri sendiri
Bagi anda yang memang sudah kecanduan untuk onani, anda mungkin akan berkata kepada saya seperti ini :
” okeh deh mas Khalid, gw dah tahu bahayanya, tapi masalahnya untuk berhenti itu susah !!!! “
Alright Alright brother….,
Begini ya…., tambahan info lagi nih ya…,
Yang namanya adiksi atau ketagihan itu TIDAK BISA SEMBUH 100 % !
Yang ada hanyalah dibuat tidurrr ketagihan itu.
Pernah dengar kan, orang yang ketagihan narkoba, terus sembuh, eh suatu saat make narkoba lagi ??
Pernah dengar juga kan orang yang sudah puluhan tahun merokok, terus berhenti, eh suatu saat dia ketagihan lagi ??
Nah itulah ciri-ciri ketagihan.
Tidak bisa disembuhkan 100% ! Hanya bisa ditidurkan.
Mereka bisa saja kambuh lagi, kalau ada hal – hal yang memancingnya untuk bangkit.
Untuk takaran pria bisa disebut pecandu onani, menurut Bu Elly Risman, saat sudah 36 kali melakukan onani selama hidupnya !
Jadiiiii kalau anda termasuk yang pria yang sudah melakuka onani sampai 36 kali, maka anda termasuk pecandu onani !
Kalau anda sekarang sudah berhenti, anda berarti sudah berhasil menidurkan si kecanduan tersebut.
Kalau anda masih sering onani sampai sekarang, mari kita bahas cara menidurkan si iblis onani itu.
——————————————————-<>——————————–
Kita bagi 2.
- Cara menidurkan si kecanduan kalau sedang biasa-biasa saja.
- Cara mendiamkan si kecanduan onani, saat ada sesuatu yang memancingnya bangkit.
——————————————————-<>——————————–
- Cara menidurkan si kecanduan kalau sedang biasa-biasa saja.
Jelas anda harus mencari kesibukan !
Jangan buat kesempatan,
sehingga otak anda bisa terngiang – ngiang melambung tinggi di angkasa
dan akhirnya balik lagi ke bumi dengan membawa sejuta khayalan 17 tahun
++.
- Cara mendiamkan si kecanduan onani, saat ada sesuatu yang memancingnya bangkit.
Ini yang saya maksud dengan membuat afirmasi diri.
Katakan ini pada diri anda :
” saya tahu kalau onani itu tidak baik “
” saya tahu dan meyakini, bahkan merasakan sendiri kalau onani itu sangatlah enak sekali ! “
”
tapi begitu saya selesai onani, saya akan merasakan perasaan yang
sangat bersalaaaaaaaaah sekali, dan itu sebenernya sangat membuat
perasaan tidak enak ! ”
”
dan saya juga tahu, setiap saya berniat untuk melakukan onani untuk
yang terkahir kalinya, pasti ke depannya saya melakukan onani lagi. “
”
maka saya tegaskan…. ! meskipun sekarang saya sedang ada gejolak yang
sangat besar di dalam diri untuk melakukan onani lagi….. dan ingin
melakukan onani untuk yang terakhir kali….. percayalah……. kalau saya
ingin berhenti dari onani, maka hanya sekaranglah saat yang tepat ! “
” tidak ada kata onani untuk yang terkahir kali ! sekaranglah saat yang tepat ! “
” okey tubuh…..mohon kerjasamanya ! “
Anda ucapkan berkali – kali, sambil berdoa sesuai agama anda.
Percayalah…., tips ini ampuh sekali… karena anda sedang membangkitkan alam bawah sadar anda untuk melawan ketergantungan itu.
Okey…., semoga bermanfaat tips Mengatasi Kecanduan Pornografinya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar